Jumat, 13 November 2009

Melengkapi program dalam Ubuntu

Setelah berhasil instal Ubuntu, maka supaya hasilnya maksimal seperti yang kita inginkan, harus ditambahkan program-program yang lain.

1. VLC Media Player

Karena VLC ini sangat kompatible dengan berbagai type file video/audio

2. Gstreamer

Penting supaya player kita bisa memutar berbagai type file video/audio

3. Zekr

Software membaca Al Qur`an

4. Minbar

Azan prayer time

5. Gyache Improved

Untuk menggantikan yahoo messenger

6. Virtual Box

untuk Install system lain seperti Windows, mac

7. Theme

Theme MacApple yang terindah. Silahkan lihat yang lainnya di http://www.gnome-look.org/

8. Burn software

Secara default, sudah tersedia program burn. Tinggal klik kanan pada file yang hendak diburn, lalu pilih write to disk. Maka akan tampil menu burn, pilih speed dan burn.

Sebagian sudah ada di sini, baik di halaman download maupun di artikel-artikel yang ada.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar